- langkah-langkah mnggunakan jilbab kipas
- Ambil bagian ujung jilbab segiempat, lipit-lipit dan ikat dengan karet gelang, kedua ujung lipitan dipertemukan agar membentuk bunga.
- Gunakan jilbab naila sticisy atau maiara casual sebagai jilbab dasar.
- Tarik sedikit bagian leher jilbab dasar agar lebih rapi
- Kenakan jilbab segiempat sebagai atasan jilbab dasar, letakkan bunga pada bagian samping.
- Pertemukan sisi kanan dengan sisi kiri jilbab, bantu dengan jarum pentul. Rapikan bagian bawah agar menutup permukaan leher.
- Permanis dengan bros yang diletakkan di tengah-tengah bunga, hasilnya penampilan Anda menjadi unik dan elegan. Selamat mencoba!!!!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar